Mantan pemain bertahan Middlesbrough tersebut hijrah dari Riverside Stadium [2] dua tahun yang lalu dengan nominal transfer yang dirahasikan. Sejak berseragam The Trotters, Wheater telah bermain 44 kali dan mencetak 3 gol, namun hanya tampil 4 kali sebagai pemain pengganti pada musim lalu.
Saya sangat senang menandatangani kontrak baru, saya percaya musim depan adalah kesempatan yang sebenarnya untuk kami. Manager merupakan orang yang sangatlah tepat bagi kami. Saya yakin ia dapat memaksimalkan potensi kami, dan semenjak hijrah dari Middlesbrough saya sudah mendapatkan banyak teman, jadi saya bahagia disini - David Wheater
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !